Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2013

Sederhana~

merencanakan yang ada didepan.. belajar dari yang ada di belakang.. bersyukur dari yang ada di bawah.. menargetkan cita cita dari yang ada diatas.. menjalani yang terbaik apapun itu sekarang..

sedih~

Kemaren dikala sore menyambut malam, ku temukan sebuah suara gemuruh “gubrak” dan tak ku percaya, “biruku” kau jatuh terperanjat melompati sebuah pondasi yang cukup tinggi. Sudah sangat jelas kau diam, tetapi tetap bertumbukan lenting sempurna hingga kau terpelanting hebat ku melihatnya aku pun menjerit sontak raut wajahku berubah hebat dan meneteskan air mata -_-‘

kehidupan

“Tidak semua yang tersenyum pada kita itu teman, dan tidak semua yang menyakiti kita itu musuh. Tidak semua yang bermanis-manis ria kepada kita itu sahabat, dan tidak semua yang berkata tegas, terasa jleb, sakit itu lawan.” ~Tere Liye